top of page

sebagai engineer kita harus memiliki  :

1.SKILL

Soft skill

Soft skills adalah keterampilan seseorang dalam berhubungan dengan orang lain (termasuk dengan dirinya sendiri). Dengan demikian, atribut soft skills tersebut meliputi nilai yang dianut, motivasi, perilaku, kebiasaan, karakter, dan sikap.

hard skill

Hard skills merupakan penguasaan ilmu pengetahuan, teknologi, dan keterampilan teknis yang berhubungan dengan bidang ilmunya.

2.Analitis

mengurai,membedakan, memilah sesuatu untuk digolongkan dan dikelompokkan kembali menurut kriteria tertentu kemudian dicari kaitannya dan ditafsirkan maknanya.

( Memberi label )

3.berpikir kritis

sikap tidak lekas percaya, selalu berusaha menemukan kesalahan atau kekeliruan, tajam dalam penganalisan.

( jangan mudah percaya terhadap perkataan orang lain,karena kemungkinan itu bullshit )

4.problem solver

kemampuan dalam pemecahan masalah adalah usaha menemukan urutan yang benar bagaimana mencapainya dengan cara yang paling efektif dengan cara merumuskan masalah, menyusun rencana tindakan, dan melaksanakan tindakan yang mengarah pada penyelesaian masalah.

( cara menyelesaikan masalah dengan efektif )

5.kreatif

kemampuan untuk mencipta sesuatu hal yang belum ada sehingga tercipta secara realtime atau aktual.

(contoh:mobil,pesawat terbang,bola lampu)

itulah merupakan buah kreatifittas dari para ilmuan di masa lampau yang terwujud sekarang ini.

​

Terima kasih kepada Wixsite.com

bottom of page